Partisi geser biasa dipasang dengan tujuan untuk memberikan sekat antar ruangan. Dengan adanya partisi, ruangan dapat terbagi menjadi 2. Ketika Anda membutuhkan ruangan yang lebih lebar, buka partisi untuk mendapatkan ruang yang lebih lebar. Keunggulan partisi geser... Partisi ruangan lipat kini banyak dipilih sebagai pembatas ruangan karena desainnya lebih minimalis dan dapat memberikan kesan modern. Rumah minimalis kebanyakan meminimalkan penggunaan tembok sehingga penggunaan partisi ruangan sebagai sekat dianggap lebih tepat.... Partisi lipat tipe sorepa atau sound reduce partition atau salah satu partisi geser yang bisa dilipat. Partisi ruangan lipat jenis ini belakangan memang begitu populer karena cocok digunakan untuk ruang pertemuan, lobi utama hotel, ruang pelatihan, balai sidang, ruang... Keberadaan partisi atau penyekat ruangan belakangan ini begitu marak di kantor-kantor berukuran kecil atau minimalis. Kantor-kantor ini memerlukan semacam partisi yang sifatnya fleksibel yang berarti partisi itu bisa digeser atau dilipat. Tujuan adanya partisi itu...